Bagaimana Cara Merawat Gigi Yang Semakin Tua

Bagaimana cara merawat gigi di usia yang semakin tua? Perawatan gigi yang baik dapat membantu Anda memiliki senyuman indah. Sikat gigi paling tidak dua kali sehari dengan pasta gigi mengandung fluoride dan gunakanlah sikat gigi yang lembut. Dua hal ini merupakan hal dasar yang sangat penting. Gunakan pula benang gigi (flossing) untuk membersihkan plak-plak yang…

Halitosis/ Bau Mulut

Halitosis/ Bau Mulut   Halitosis, atau lebih sering disebut bau mulut, seringkali berasal dari gusi dan lidah karena adanya sisa bakteri yang tertinggal, busuknya partikel makanan di dalam mulut dan kurangnya menyikat gigi atau membersihkan mulut. Pembusukan dari sisa makanan akan memproduksi sulfur yang menyebabkan bau tidak sedap.   Apakah bau mulut juga dapat muncul…